Rabu, 25 September 2013

macam-macam fraktur ankle

ada 3 macam fraktur ankle berdasarkan klasifikasi weber, yaitu: weber a. garis fraktur di bawah syndesmosis tibiofibularis. weber b. garis fraktur setinggi syndesmosis tibiofibularis. weber c. garis fraktur di atas syndesmosis tibiofibularis....